PROGRAM KREATIFITAS MAHASISWA
USAHA TOKO BUSANA MUSLIMAH
BIDANG KEGIATAN :
PKM KEWIRAUSAHAAN
Diusulkan oleh :
Ketua
Baiq
Wahyuni Febriani 04620273 Angkatan 2004
Anggota :
Esti Hayu
Sasanti 04620277 Angkatan 2004
Wina
Puspitosari 04620299 Angkatan 2004
Fitrin Dwi Nur
Fadila 04620302 Angkatan 2004
Elis Astriani 06620005 Angkatan 2006
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
MALANG
2007
HALAMAN PENGESAHAN
1. Judul
Kegiatan :
Usaha Toko Busana Muslimah
2. Bidang
Kegiatan : PKMK
3. Ketua
Pelaksana Kegiatan :
a. Nama :
Baiq Wahyuni Febriani
b. NIM :
04620273
c.
Jurusan :
Akuntansi
d.
Perguruan Tinggi :
Universitas Muhammadiyah Malang
e.
Alamat rumah :
Jl. Tirta Rona I No. 22 Malang
f. Nomor Telp/ hand phone : 0341-566924
4. Anggota Pelaksana Kegiatan : Empat orang
5. Dosen Pendamping : Achmad Syaiful Hidayat, SE.
a. Nama
Lengkap : Achmad
Syaiful Hidayat, SE.
b. NIP :
107 0203 0381
c.
Alamat Rumah :
Jl. Tlogomas Gg. 2 No. 49 A
d. Nomor Telp/ hand phone : 081334484493
Malang, 29 September 2007
Menyetujui Ketua
Pelaksana Kegiatan,
Ketua Jurusan Akuntansi,
(Dra. Eny Suprapti, MM. Ak) (Baiq
Wahyuni Febriani)
NIP. 107
9009 0178 NIM.
04620273
Pembantu Rektor III, Dosen Pendamping,
(Drs. Joko Widodo, M. Si.) (Achmad Syaiful Hidayat, SE.)
NIP. 104 861 10039 NIP.
107 0203 0381
1. JUDUL PROGRAM
Usaha Toko Busana Muslimah sebagai Sarana untuk memenuhi Kebutuhan di
Lingkungan Sekitar Kampus UMM.
2.
LATAR BELAKANG MASALAH
Sejalan dengan perkembangan jaman yang semakin maju dan berpengaruh besar
pada perkembangan mode atau fashion saat ini. Kami disini hadir untuk membantu
para mahasiswa untuk memenuhi keinginannya akan mode yang selalu berubah-ubah
dan juga karena masyarakat yang cenderung konsumtif terhadap mode. Karena
permintaan pasar yang cukup tinggi akan busana muslimah dan di daerah sekitar
kampus masih kurang adanya toko baju muslim, maka kami terinspirasi untuk
membuat usaha ini. Kami akan membuka sebuah toko baju yang kami khususkan untuk
pakaian muslim saja,baik yang model dinamis dan elegan.
Kami akan
memasarkan produk kami ini untuk kalangan mahasiswa dan masyarakat sekitar
karena kebanyakan dari mereka telah terpengaruh oleh perkembangan mode. Disini
para konsumen dapat menemukan model-model terbaru. Selain pakaian kami juga
akan meyediakan asesoris untuk pelengkap pakaian tersebut. Kami juga akan
melayani pesanan baju dari pelanggan sesuai dengan model yang dia inginkan.
Disini kami akan mendesain sendiri pakaian dan asesoris yang kami produksi.
Di sini
kami juga menawarkan barang dengan harga yang relatif murah yang dapat
dijangkau oleh kalangan mahasiswa dan kalangan kelas menengah. Sehingga itu dapat menjadi daya tarik bagi
konsumen.
3.
RUMUSAN MASALAH
1. Strategi apa saja yang akan digunakan?
2. Bagaimana pelaksanaan usaha ini?
4.
TUJUAN PROGRAM
Setiap
usaha yang didirikan pastilah mempunyai tujuan, begitu pula dengan usaha ini.
Usaha ini bertujuan untuk (1) dapat menyediakan kebutuhan konsumen di sekitar
lingkungan kampus, (2) dapat menciptakan lapangan pekerjaan baru.
5.
LUARAN YANG DIHARAPKAN
Usaha ini
diharapkan agar dapat memenuhi keinginan konsumen dan juga agar mahasiswa dapat
belajar untuk bekerja di bidang ini sekaligus dapat mempraktekkan ilmu yang
sudah didapat. Kami disini juga mengharapkan mendapat keuntungan yang cukup
tinggi dari usaha ini. Selain itu, usaha ini juga dapt menjadi lapangan
pekerjaan yang baru. Dari usaha ini dapat dilihat bahwa usaha yang kami dirikan
dapat bersaing dengan usaha sejenis lainya, sehingga dapat disimpulkan bahwa
usaha ini pantas untuk dikembangkan.
6.
KEGUNAAN PROGRAM
Aspek Ekonomi
Dengan adanya usaha ini, maka masyarakat sekitar kampus atau konsumen akan
dapat terbantu. Mereka dapat dengan segera mendapatkan barang yang mereka
inginkan tanpa harus pergi ke pusat kota, selain itu harga yang kami tawarkan
juga dapat dijangkau oleh kalangan mahasiswa dan kalangan masyarakat kelas
menengah.
7.
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
Universitas
muhammadiyah malang berlatar belakang keislaman sehingga banyak mahasiswa yang
lebih banyak menmgenakan baju muslimah. Sehingga kami memutuskan untuk
membangun usaha ini. Agar kebutuhan mahasiswa akan baju muslimah dapat
terpenuhi dengan mudah.
Sehingga
usaha ini sangat cocok untuk dikembangkan di lingkungan kampus karena
permintaan pasar akan baju muslimah
Karena
adanya permintaan pasar yang tinggi terhadap baju muslimah maka kami mendirikan
usaha ini. Dalam usaha ini kami menetapkan harga yang cukup terjangkau dengan
tetap memperhatikan kualitas produk. Usaha ini bisa digunakan sebagai
pekerjaan sampingan.
8.
METODE PELAKSANAAN PROGRAM
Ø Melakukan pendekatan terhadap para
konsumen di sekitar kampus , dalam hal ini adalah masyarakat dan mahasiswa.
Ø Mempromosikan usaha ini dengan cara
menyebarkan brosur ke masyarakat sekitar.
Ø Melakukan kerjasama dengan usaha lain yang
sejenis.
9.
JADWAL KEGIATAN PROGRAM
Kegiatan
|
Bulan ke-
|
||||
1
|
2
|
3
|
4
|
5
|
|
1. Pelaksaana
|
|||||
î Perijinan
|
x
|
||||
î Persiapan dan penetapan lokasi usaha
|
x
|
||||
î Persiapan alat dan bahan usaha
|
xx
|
||||
î Promosi dan strategi pengadaan usaha
|
xxx
|
||||
î Evaluasi tahap pertama
|
x
|
||||
2. Pelaksanaan
|
|||||
î Penjaringan konsumen
|
x
|
xxxx
|
|||
î Pelayanan jasa dan pemasaran
|
xxx
|
xx
|
|||
î Pengembangan usaha dan investasi
|
xx
|
||||
î Evaluasi tahap kedua
|
x
|
10.
NAMA DAN ANGGOTA KETUA SERTA ANGGOTA
KELOMPOK
Ketua pelaksana kegiatan
- Nama : Baiq Wahyuni Febriani
- NIM : 04620273
- Fakultas/ jurusan : Ekonomi/ Akuntansi
- Perguruan tinggi :Universitas Muhammadiyah Malang
- Alamat Rumah : Jln. Krakatau no. 4 Gunung Sari, Lombok Barat
Anggota
- Nama : Esti Hayu Sasanti
- NIM : 04620277
- Fakultas/ jurusan : Ekonomi/ Akuntansi
- Perguruan tinggi :Universitas Muhammadiyah Malang
- Alamat Rumah : Jln. Gajah Mada no. 15 Tulungagung
- Nama : Wina Puspitosari
- NIM : 04620299
- Fakultas/ jurusan : Ekonomi/ Akuntansi
- Perguruan tinggi :Universitas Muhammadiyah Malang
- Alamat Rumah : Jln. Kembang Turi 6A Malang
- Nama : Fitrin Dwi Nur Fadila
- NIM : 04620302
- Fakultas/ jurusan : Ekonomi/ Akuntansi
- Perguruan tinggi :Universitas Muhammadiyah Malang
- Alamat Rumah : Jln. Dringu 197 Probolinggo
- Nama : Elis Astriani
- NIM : 06620005
- Fakultas/ jurusan : Ekonomi/ Akuntansi
- Perguruan tinggi :Universitas Muhammadiyah Malang
- Alamat Rumah : Jln. Tuntang II no. 73
11.
NAMA DAN BIODATA DOSEN PENDAMPING
- Nama : Achmad Syaiful Hidayat, SE.
- NIP : 107 0203 0381
- Jabatan Fungsional : Asisten Ahli
- Fakultas/ Program Studi : Ekonomi/ Akuntansi
- Perguruan tinggi :Universitas Muhammadiyah Malang
- Alamat Rumah : Jln. Tlogomas Gg. 2 No. 49 A Malang
12.
RENCANA PEMBIAYAAN
Estimasi dana kegiatan
No.
|
Jenis Kegiatan
|
Anggaran
|
A. Pra Kegiatan
|
||
1.
|
Perijinan
|
Rp.
80.000,-
|
2.
|
Persiapan lokasi
|
Rp.
100.000,-
|
3.
|
Persiapan alat dan bahan
|
Rp. 100.000,-
|
4.
|
Promosi
|
Rp.
150.000,-
|
5.
|
Pengadaan proposal
|
Rp.
200.000,-
|
B. Pelaksanaan
|
||
1.
|
Transportasi
|
Rp.
150.000,-
|
2.
|
Telepon (4 bulan)
|
Rp.
250.000,-
|
3.
|
Listrik (4 bulan)
|
Rp.
250.000,-
|
4.
|
Administrasi dan manajemen
|
Rp.
100.000,-
|
5.
|
Komputer
|
Rp.
3.500.000,-
|
C. Laporan
|
||
1.
|
Penyusunan Laporan
|
Rp.
200.000,-
|
2.
|
Pengadaan Laporan
|
Rp.
150.000,-
|
3.
|
Seminar
|
Rp.
200.000,-
|
Jumlah
Rp. 5.430.000,-
|
Perkiraan pendapatan dan pengeluaran selama 3 tahun
a. Tahun Pertama
Pendapatan
per hari :
-
Penjualan barang ( Rp.
300.000
-
Pendapatan per bulan
30 x Rp. 300.000 Rp.
9.000.000
PPN 10 % Rp. 900.000
Jumlah Rp.
8.100.000
Pendapatan
per bulan sesudah sharing
v 50% x Rp. 2.000.000 Rp. 1.000.000
v 40% x Rp. 4.000.000 Rp. 1.600.000
v 22,5% x Rp. 2.100.000 Rp. 472.500
Jumlah Rp. 3.072.500
Pendapatan
1 tahun : 12 x Rp. 3.072.500 = Rp. 36.870.000
Biaya
operasional per bulan
v Gaji pegawai Rp.
2.100.000
v Rekening
air, listrik& telepon Rp. 200.000
v Biaya alat tulis dan peralatan toko Rp. 100.000
Jumlah Rp. 2.500.000
Biaya
operasional per tahun
12 x Rp.
2.500.000 = Rp. 30.000.000
Pendapatan
bersih dalam tahun ke-1:Rp.36.870.000 – Rp. 30.000.000
: Rp. 6.870.000
b. Tahun Kedua
Pendapatan per hari :
- Penjualan barang Rp. 400.000
- Pendapatan per bulan
30 x Rp. 400.000 Rp.
12.000.000
PPN 10 % Rp. 1.200.000
Jumlah Rp. 10.800.000
Pendapatan per bulan sesudah sharing
v 50% x Rp. 2.000.000 Rp. 1.000.000
v 40% x Rp. 4.000.000 Rp. 1.600.000
v 22,5% x Rp. 4.800.000 Rp. 1.080.000
Jumlah Rp. 3.680.000
Pendapatan 1 tahun : 12 x Rp.
3.680.000 = Rp. 44.160.000
Biaya operasional per bulan
v Gaji pegawai Rp. 2.100.000
v Rekening
air, listrik& telepon Rp. 200.000
v Biaya alat tulis dan peralatan kantor Rp. 100.000
v Lain-lain Rp. 100.000
Jumlah Rp.
2.500.000
Biaya operasional per tahun
12 x Rp. 2.500.000 = Rp. 30.000.000
Pendapatan bersih dalam tahun ke-2:Rp.44.160.000 – Rp. 30.000.000
: Rp. 14.160.000
c. Tahun Ketiga
Pendapatan per hari :
- Penjualan barang Rp. 450.000
- Pendapatan per bulan
30 x Rp. 450.000 Rp. 13.500.000
PPN 10 % Rp. 1.350.000
Jumlah Rp. 12.150.000
Pendapatan per bulan sesudah sharing
v 50% x Rp. 3.000.000 Rp. 1.500.000
v 40% x Rp. 6.000.000 Rp. 2.400.000
v 22,5% x Rp. 3.150.000 Rp. 708.750
Jumlah Rp. 4.608.750
Pendapatan 1 tahun : 12 x Rp.
4.608.750 = Rp. 55.305.000
Biaya operasional per bulan
v Gaji pegawai Rp. 2.100.000
v Rekening
air, listrik& telepon Rp. 200.000
v Biaya alat tulis dan peralatan kantor Rp.
100.000
v Lain-lain Rp.
100.000
Jumlah Rp. 2.500.000
Biaya operasional per tahun
12 x Rp. 2.500.000 = Rp. 30.000.000
Pendapatan bersih dalam tahun ke-3:Rp.55.305.000 – Rp. 30.000.000
: Rp. 25.305.000
Perhitungan rugi laba
Tahun
|
Pendapatan/sharing
(Rp)
|
Pengeluaran (Rp)
|
Keuntungan (Rp)
|
I
|
36.870.000
|
30.000.000
|
6.870.000
|
II
|
44.160.000
|
30.000.000
|
14.160.000
|
III
|
55.305.000
|
30.000.000
|
25.305.000
|
Jumlah
|
136.335.000
|
90.000.000
|
46.335.000
|
Break Even Point (BEP)
-
Pendapatan bersih selama 3 tahun Rp.
46.335.000
-
Biaya investasi Rp. 12.000.000
Jadi
keuntungan selama 3 tahun Rp.
46.335.000
-
Pendapatan
rata-rata per tahun : Rp. 46.335.000 / 3
tahun
: Rp.
15.445.000
Perkiraan
modal kembali :
Rp. 14.500.000
/ Rp. 15.445.000 x 12 bulan
= 11 bulan
Jadi dengan demikian jika perusahaan dengan cara
profesional menjalankan usahanya, maka dalam kurun waktu 11 bulan akan dapat
diterima kembali atau balik modal.
Kesimpulan
Berdasarkan
analisis usaha yang telah diuraikan di atas maka usaha yang kami usulkan ini
layak untuk di kembangkan dan mempunyai prospek yang bagus kedepannya. Karena
dapat mengembalikan modal usaha awal dalam waktu yang relatif singkat. Dan
selain bisa balik modal dalam waktu singkat, usaha ini juga bisa mendapatkan
untung yang lumayan besar.
13.
LAMPIRAN
Daftar Riwayat Hidup
Ketua
a. Nama :
Baiq Wahyuni Febriani
b. Tempat, Tanggal lahir : Mataram, 8 Februari 1986
c. Agama : Islam
d. Alamat :
Jln. Tirta Rona I/ 22 Malang
e. No. Telp :
0341- 569924
f. Status Pernikahan : Belum Menikah
g. Riwayat Pendidikan
No.
|
Jenjang
|
Nama Instansi
|
Tahun Tamat
|
1
|
SD
|
SD Negeri 3 Tanjung Karang, Mataram
|
1998
|
2
|
SLTP
|
SLTPN 2 Mataram
|
2001
|
3
|
SLTA
|
SMUN 3 Mataram
|
2004
|
4
|
D1
|
Bhs. Inggris (ESP) UMM
|
2006
|
5
|
S1
|
Ekonomi/ Akuntansi UMM
|
Anggota Kelompok
a.
Nama : Esti Hayu
Sasanti
b.
Tempat,
Tanggal lahir : Tulungagung, 6 Juni
1986
c.
Agama : Islam
d.
Alamat : Jln. Tirto Utomo
Gg. 3B No. 65 Malang
e.
No.
Telp : 0341- 467373
f.
Status
Pernikahan : Belum Menikah
g.
Riwayat
Pendidikan
No.
|
Jenjang
|
Nama Instansi
|
Tahun Tamat
|
1
|
SD
|
SDN 1 Kalangbret
|
1998
|
2
|
SLTP
|
SLTPN 2 Tulungagung
|
2001
|
3
|
SLTA
|
SMUN 3 Tulungagung
|
2004
|
4
|
D1
|
Bhs. Inggris (ESP) UMM
|
2006
|
5
|
S1
|
Ekonomi/Akuntansi UMM
|
a. Nama :
Wina Puspitosari
b. Tempat, Tanggal lahir : Malang, 30 September 1985
c. Agama :
Islam
d. Alamat :
Jln. Kembang Turi 6A Malang
e. No. Telp :
0341- 414824
f. Status Pernikahan : Belum Menikah
g. Riwayat Pendidikan
No.
|
Jenjang
|
Nama Instansi
|
Tahun Tamat
|
1
|
SD
|
SD Negeri Jatimulyo V Malang
|
1998
|
2
|
SLTP
|
SLTPN 13 Malang
|
2001
|
3
|
SLTA
|
SMUN 8 Malang
|
2004
|
4
|
D1
|
Bhs. Inggris (ESP) UMM
|
2006
|
5
|
S1
|
Ekonomi/ Akuntansi UMM
|
a. Nama :
Fitrin Dwi Nurfadila
b. Tempat, Tanggal lahir : Probolinggo, 23 Juni 1986
c. Agama :
Islam
d. Alamat : Jln. Tirto Utomo Gg. 3B No. 65
Malang
e. No. Telp : 0341- 467373
f. Status Pernikahan : Belum Menikah
g. Riwayat Pendidikan
No.
|
Jenjang
|
Nama Instansi
|
Tahun Tamat
|
1
|
SD
|
SD Negeri 1 Dringu
|
1998
|
2
|
SLTP
|
SLTPN 3 Probolinggo
|
2001
|
3
|
SLTA
|
SMUN 2 Probolinggo
|
2004
|
4
|
D1
|
Bhs. Inggris (ESP) UMM
|
2006
|
5
|
S1
|
Ekonomi/ Akuntansi UMM
|
a. Nama :
Elis Astriani
b. Tempat, Tanggal lahir : Jakarta , 13 Februari 1988
c. Agama :
Islam
d. Alamat :
Jln. Tuntang II No. 73 Malang
e. No. Telp :
0341-419818
f. Status Pernikahan : Belum Menikah
g. Riwayat Pendidikan
No.
|
Jenjang
|
Nama Instansi
|
Tahun Tamat
|
1
|
SD
|
SD Negeri Tuntang 1 Malang
|
2000
|
2
|
SLTP
|
SLTPN 11 Malang
|
2003
|
3
|
SLTA
|
SMU Taman Siswa Malang
|
2006
|
1 komentar:
bisnis online memang paling ajib buat mahasiswa yang mau nambah uang saku.terimakasih gan :)
Posting Komentar